Tentang Kami

Terus berusaha untuk bisa berkembang dan turut aktif bekerja membantu meningkatkan standar kualitas pelaut yang diakui Indonesia dan Intranasioanal.

Visi Kami

Dengan banyaknya kapal kapal yang melintas Lautan baik Indonesia maupun di lautan seluruh Dunia.  Persoalan dan kebutuhan akan timbul dari setiap kapal yang berlayar, tentang kondisi kapal yang rusak baik di mesin maupun di Deck. Dan adanya kebutuhan lain seperti tenaga kerja kapal laut (ABK) dan kebutuhan sehari hari untuk awak kapal. Oleh karena itu, kita sepakat untuk mendirikan sebuah Perusahaan yang bergerak dibidang Jasa Pengiriman Awak Kapal Dalam Dan Luar Negeri (Recruitment Crew Seafarer).

Misi Kami

Menyediakan lapangan kerja untuk para pelaut dan ikut membantu pemerintah dalam pengentasan kemiskinan. Perusahaan terus berusaha untuk bisa berkembang dan turut aktif bekerja membantu meningkatkan standar kualitas pelaut yang diakui Indonesia dan Intranasioanal.

Riwayat Perusahaan

8 JUNI 2009

Perusahaan berdiri yang diawali dengan melayani perbaikan mesin-mesin kapal dan memulai penyaluran tenaga kerja (ABK).

2010

Mengajukan proposal ke perusahaan Pelayaran Taiwan dan gencar melakukan promosi.

2015

Perusahaan mengalami peningkatan penyaluran tenaga kerja hampir 50%

2017

Mengikuti pelatihan dan sertifikasi yang di selenggarakan oleh luar negri maupun pemerintah. Perusahaan mengalami peningkatan dari berbagai sisi hampir 100%.

2022

Terus meningkatkan kinerja dan kualitas ABK yang akan dikirim. Mendapatkan banyak pujian dari berbagai perusahaan rekanan.

Lebih dari 13 tahun membantu kebutuhan pelayaran di seluruh Indonesia dan mancanegara.

LAYANAN KAMI

Kami spesialisasi dalam bidang pelayaran dan tenaga kerja

Seleksi dan Rekruitmen

Memilih dan Merekrut pelaut yang tepat untuk kapal Anda akan menjadi tantangan, tetapi dengan wawancara dan prosedur pemilihan kami, kami memastikan bahwa Anda mendapatkan pelaut terbaik yang sesuai dengan kapal Anda.

Kru Konsultasi

Kami percaya bahwa semua kebutuhan kapal itu berbeda. Dengan konsultasi dari kru profesional, pemenuhan kebutuhan dengan pelaut kami akan lebih efisien. Kru konsultasi akan mendapatkan benefit termasuk standar gaji, flag state certification, manajemen pelaut Indonesia dan model senioritas.

Layanan Pasca-onboard

Mengirim pelaut ke kapal Anda tidak mengakhiri pekerjaan kami, melainkan sebuah permulaan. Penghitungan dan transfer gaji bulanan, trouble shooting, evaluasi crewing adalah bagian utama dari layanan post onboard.

Selengkapnya dari jasa yang kami sediakan

Mengirim pelaut untuk bekerja di kapal – kapal dalam negeri dan luar negeri

JASA PELAYARAN

Membantu crew untuk sign on passport dan buku pelaut

JASA PELAYARAN

Membantu proses untuk buat Certifikat Panama

JASA PELAYARAN

Membantu proses untuk buat Certifikat Hongkong

JASA PELAYARAN

Mendaftarkan crew di sekolah pelayaran untuk proses certifikat kelautan

JASA PELAYARAN

Merevalidasi certifikat atau document yang di butuhkan

JASA PELAYARAN

Memeriksakan kesehatan crew dan mengikuti vaksin

JASA PELAYARAN

Membantu proses pembuatan Kartu Tenaga Kerja Luar Negeri

JASA PELAYARAN

Melayani ticket airline domestic dan internasional

TICKETING

Membuat passport dan proses visa

TICKETING

Menyediakan ticket kereta api, bus dan kapal

TICKETING

Mengirim barang / document ke Nusantara atau ke luar negeri

TICKETING
UJI KELAYAKAN

Sertifikasi

Untuk memberikan pelayanan sesuai standar yang berlaku, kami telah memiliki sertifikat yang menunjang hal tersebut.

FAQ

Frequently Asked Questions

Perusahaan agen ini sudah menangani kapal darimana saja?

Untuk saat ini, perusahaan fokus dan khusus menangani owner dari Taiwan.

Jenis kapal apa yang pernah ditangani oleh agen ini?

Sampai saat ini, kamu sudah menangani berbagai jenis kapal mulai dari bulk carrier, cargo , tanker, cargo river, tagbut, ahts, survei, dreging, dan container.

Wilayah apa saja yang pernah dilalui oleh kapal disini?

Kami kerap melalui wilayah perarian di Asia Tenggara. Tak sampai disitu, beberapa kapal telah melalui hampir wilayah di seluruh dunia.

Bagaimana cara melamar sebagai anak buah kapal?

Untuk menjadi pelamar, syaratnya kamu harus memenuhi sertifikasi sesuai jabatan yang dibutuhkan dan dokumen harus update maksimal 2 tahun dari tanggal expire. Untuk mencari lowonga yang dibuka kamu bisa mengunjungi halaman karir atau kontak kami disini.

Bagaimana proses interview untuk menjadi crew kapal?

Proses interview biasanya melalui via telpon dan datang ke kantor (terjadwalkan).

Masih punya pertanyaan?

Hubungi customer support kami atau kunjungi kantor untuk membantu jika membutuhkan bantuan.

kontak kami